Cara Edit Template Viomagz Pakai Hp

viomagz gratis


Viomagz template yg didesain oleh mas sugeng id merupakan salah satu theme blogspot terbaik responsive, mobile friendly, seo tentunya, adsense ready no credit footer, pokoknya keren banget.

Dari segi fitur yg ditawarkan, tema blogspot VioMagz memiliki semua yg terbaik.

Fitur serta keunggulan VioMagz

Sudah pasti Responsive 100% 

Seratus persen Responsive untuk semua ukuran layar

SEO banget

Nggak usah repot dengan kode template supaya SEO, sudah di optimalkan

Fast Loading /ngebut

Loading nggak lama serta tdk mengorbankan desain

Iklan Optimized

Ada fitur slot iklan otomatis di antara tulisan artikel juga di bawah artikel guna membantu optimasi CTR iklan

Juga Support Fitur Desainer Blogger themes

Bisa mengubah warna sesuai keinginan pada menu Desainer Tema Blogger

Menggunakan Schema Markup yg dapat membantu mesin pencari google mengerti, memahami, dan mencintai blog kamu

Breadcrumb Navigation elemen kontrol grafis yg biasa dipakai sebagai alat bantu navigasi di antarmuka pengguna juga pada halaman web atau blog

Ada Auto Readmore /baca selengkapnya

Pop-up Search Form untuk membantu pengunjung blog mencari kata yg sesuai pada suatu web/blog

Widget Related Posts

Widget Sticky

Fitur Tombol Share ke media sosial yg Responsive Keren sekali...

Numbered Page Navigation

Back to Top Button supaya view langsung meluncur ke top page blog

Custom Error page

No more Link Credit sehingga lebih terlihat profesional

Yang paling sering dicari para blog pemula kaya aku tuh yaa ini, template viomagz tanpa kredit yg biasa terpampang di bagian footer

Kadang sampai mencari cara buat ngakalin bagaimana supaya footer credit bisa dirubah bahkan menghilangkannya dari peradaban

Riwayat Pembaruan di tahun 2021

Meta tag twitter cards

Perbaikan tgl yg nongol di postingan nggak sesuai dengan yg terdapat di dashboard blog

Optimasi JavaScript

Logo pada header without lazy load

Add loading effect pada gambar lazyload

Tambah ketersediaan file template versi Kode CSS tidak diminifikasi

Perbaikan tampilan gambar thumbnail youtube di related posts

form komentar error telah diperbaiki

Dan beberapa perbaikan-perbaikan lainnya.

Cara memasang /setup template viomagz

Buat kamu yg akan memasang tema viomagz pakai hp android sebaiknya pakai aplikasi Quick Edit supaya tidak kesusahan copy paste kode

Hal pertama sebelum memasang template baru adalah selalu backup template lama yg saat ini digunakan, buat jaga jaga

Selanjutnya tinggal salin semua kode html template viomagz,

Pergi ke setting theme blogger, nahh buat yg pakai hp ubah dulu mode tampilan ke mode web view google chrome

Kalu sudah menggunakan mode tampilan web tinggal pilih edit html theme

Paste /tempelkan kode html viomagz dengan cara, tandai semua kode tema bawaan lalu paste.

Terakhir save. Coba lihat tampilan blog apakah sudah berubah menjadi tampilan viomagz.

3 Komentar untuk "Cara Edit Template Viomagz Pakai Hp"

  1. Cara supaya tampilan header desktop sama persis dgn tampilan header mobile gimana ya min?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Tema > arah bawah (warna orange) > setelan seluler > pilih desktop > simpan.

      Hapus
  2. What the hek, i see you everywhere

    BalasHapus

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel